Terkait Aksi Pembakaran Atribut Partai Demokrat, Begini Tanggapan Leonardus Lelo

- Jurnalis

Rabu, 5 Januari 2022 - 22:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD Partai Demokrat NTT, Leonardus Lelo (Foto: Istimewa)

Ketua DPD Partai Demokrat NTT, Leonardus Lelo (Foto: Istimewa)

Kupang, Savanaparadise.com.- Aksi pembakaran Atribut Partai Demokrat oleh sejumlah massa aksi di depan Kantor Demokrat NTT, pada Selasa (04/01/22), sekitar pukul 14.00 Wita mendapat tanggapan serius dari Ketua DPD Demokrat NTT terpilih, Leonardus Lelo.

Ketika di hubungi media ini Via WhatsApp pada Rabu, (05/01/22) Malam Pukul 19:27 Wita, Leonardus Lelo menegaskan aksi pembakaran atribut Partai Demokrat dari sejumlah simpatisan Partai Demokrat merupakan tindakan anarkis.

Baca Juga :  James Kweesly  dikukuhkan Sebagai Ketua POBSI Kota Kupang

Mantan Dosen Ilmu Pemerintah Fisip UWIRA ini menilai tindakan tidak terpuji tersebut merupakan pelecehan terhadap konstitusi Partai Demokrat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Apabila oknum-oknum yang membakar atribut Partai Demokrat adalah kader partai Demokrat, maka akan dilakukan proses pemecatan hingga ke Mahkama Partai. Jikalau Ia bukan kader partai, maka yang bersangkutan akan di proses  hukum sesuai Undang-undang Partai Politik Dan Undang-undang yang berlaku”, tegasnya

Baca Juga :  Mahasiswa Politani Ende Study Lapangan di Kebun Ubi Ungu

Terkait laporan polisi yang sudah dilayangkan ke Polda NTT, Leonardus Lelo membenarkan hal itu dan kata dia untuk sementara sedang di proses oleh pihak berwajib.

Hingga berita ini diturunkan, media SP berusaha untuk menghubungi pihak terlapor, namun sejauh ini belum berhasil di mintai keterangannya.

Penulis: Dule Dubu

Editor: Chen Rasi

Berita Terkait

Kondisi Jalan di Lepkes Ende Cukup Prihatin, warga Desak Pemerintah Segera Perbaiki
Yayasan Generasi Peduli Sarai Bagi Kado Natal Kepada Puluhan Yatim Piatu Di Sabu Raijua
AKP Royke Weridity Resmi Jadi Kasat Lantas Polres Ende
Wildrian Ronald Otta Terpilih sebagai Ketua Kwarcab Pramuka Kota Kupang
Seleksi Substansi Bakal Calon Kepala Sekolah di NTT Diikuti 511 Peserta
SPK Bantu Gereja Portable, Jemaat GKS Wee Rame Akhirnya Miliki Tempat Ibadah Permanen 
Bupati Badeoda Uraikan Data Aktivitas Ekonomi Selama Event ETMC di Ende Dari Hasil Kajian BPS, Totalnya 18,40 Miliar
DPW NasDem NTT Gelar Rakorwil Zona Timor, Ketua DPW NasDem Ajak seluruh Kader Jadi Pelaku Restorasi 
Berita ini 0 kali dibaca