WINTAS Optimis Menang Satu Putaran

- Jurnalis

Jumat, 2 Agustus 2013 - 21:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Borong, Savanaparadise.com. Pertarungan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Manggarai Timur, NTT tinggal menghitung hari lagi. Masa kampanye telah usai berakhir pada Rabu (31/7), Kamis (1/8) adalah debat kandidat sudah dijalankan oleh KPU Kabupaten Matim, 2-4/8 adalah masa tenang, Senin (5/8) adalah hari pemilihan di mana pertarungan akan segera berakhir.

Baca Juga :  Kekerasan Anak Yang Paling Menonjol Adalah Kekerasan Seksual

Beberapa paket tinggal menghitung hari pula siapa yang bakal dinobatkan menjadi Bupati dan Wakil Bupati Manggarai Timur yang dilantik pada 14 Februari 2014.

Menghadapi pertarungan (5/8), Paket WINTAS (Wilbrodus Nudin & Tarsi Sjukur) yakin menang satu putaran. Hal itu dikatakan oleh Ketua Tim WINTAS, Mensy Anam saat konferensi pers di Sekretariat Koalisi Paket WINTAS bersama Calon Wabup, Tarsi Sjukur Lupur usai mengikuti debat kandidat di Aula Kevikepan Borong, Kamis (1/8) yang hanya dihadiri tiga paket saja, BRAVO, WINTAS dan SETIA.

Menurut Ketua Tim Koalisi, Mensy Anam, kepada sejumlah awak media mengatakan bahwa Paket WINTAS akan menang di 8 kecamatan termasuk Kota Komba apalagi Borong dan Rana Mese.

Hal itu, kata Anam, dilahat dari keadaan massa saat menghadiri kampanye. Ada warga yang justru spontanitas hadir mengikuti kampanye WINTAS di setiap titik. “Jadi kampanye menjadi tolok ukur”, kata Anam. (SuaraFlores.com)

Berita Terkait

2 Gudang Logistik Milik PLN Ende Ludes Terbakar, Diduga Arus Pendek
Bangun Sinergisitas, Kapolres Ende Silaturahmi Bersama Wartawan
Perumda Ende Luncurkan Program Relaksasi Demi Hadirkan Pelayanan Prima ke Pelanggan
Dilantik Jadi Anggota DPRD Ende PAW, Thomas Aquino: Saya Komitmen Perjuangkan Aspirasi Masyarakat
Gonjang Ganjing Dibalik Temuan Inspektorat Atas Dugaan Penyalagunaan Anggaran Perdis di DPRD Ende Sebesar 7 M
Badan Jalan Dihantam Banjir, Arus Transportasi Jalur Pantura Ende Lumpuh Total
Kondisi Jalan di Lepkes Ende Cukup Prihatin, warga Desak Pemerintah Segera Perbaiki
AKP Royke Weridity Resmi Jadi Kasat Lantas Polres Ende
Berita ini 1 kali dibaca